Arti kata tikungan tajam

"tikungan tajam" yang dimaksud bukan belokan atau persimpangan yang tajam, melainkan "tikungan tajam" yang dimaksud adalah seseorang yang mencuri perempuan atau laki-laki yang sudah menjalin hubungan dengan orang lain.

Twitter @joochiex: "udah dulu ya yank, tikungan tajam"

Sering ditemui di: - Twitter, WhatsApp, dan Line
Oleh Azra Aulya pada 1/2021

2 0
Biar ga kudet 😉
siapose GG Chill Yes man Im done cuk/cok Hyung eug jancok NGL
Tentang · Syarat & Ketentuan · Privasi · Disclaimer
© 2024 Bahasa Daring - Kamus Bahasa Gaul yang Ada di Media Sosial Indonesia