Arti kata esmelon/es melon

Esmelon itu plesetan dari eselon yaitu jabatan struktural pada PNS. Jika kalian bukan bagian dari esmelon maka kalian adalah umbi-umbian. Isitlah ini ramai digunakan di Twitter.

Perbedaan kerja:
Umbi-umbian adalah pelaksana,
Kalau esmelon adalah ...

One does not simply: Debat dengan esmelon

Sering ditemui di: - PNS, twitter
Oleh bahasawan anonim, pada 6/2021

16 0

"inget kata tukang pop es"

Kalimat ini viral di Twitter biasanya dipakai untuk menasehati orang (dalam konteks bercanda).

Karena tukang pop es biasanya bilang begini (terutama bagi anak anak yang mau beli pop ice):
"dibolehin ga sama mama?" atau "Pulang dulu gih, tanya sama mama, boleh ga".

Contoh:
- Kalau kalian mau pacaran beda agama, inget kata tukang pop es!
- Kalau kamu mau nyontek pas ujian, inget kata tukang pop es!

(Tukang pop es bilang: "dibolehin ga sama mama kamu?")

Sering ditemui di: - Twitter
Oleh bahasawan anonim, pada 11/2021

4 0
Biar ga kudet 😉
Lokit mintol cf Iykyk ngakak kiddo/kiddos Baper tho ss ngops
Tentang · Syarat & Ketentuan · Privasi · Disclaimer
© 2024 Bahasa Daring - Kamus Bahasa Gaul yang Ada di Media Sosial Indonesia